Kemiskinan yang Dipelihara
Disaat Harga-harga kebutuhan pokok dinaikkan, rakyat jelata diberikan uang jajan. Namanya juga uang jajan, berapa pun banyaknya habis dalam tempo yang sesingkat-singkatnya.
Ditambah lagi kebutuhan pokok harganya dilambungkan, mau jajan apa? Yang ada habis cuma buat ongkos jalan, dan dapur belum sempat mengepul.
Tidak seberapa yang diterima, tapi efeknya ke segala arah. Musim menjelang pemilu sajakah pembagiannya?
Bagaimana kemiskinan teratasi jika yang miskin tidak pernah diberi solusi untuk keluar dari kemiskinannya. Diberikan hiburan yang melenakan, bukan ilmu yang membuat tumbuh kedewasaan agar menjadi manusia yang tangguh menghadapi segala persoalan.
Nyatanya, kemiskinan tidak pernah diatasi melainkan dipelihara supaya tetap dalam kemiskinan. Diajarkan cara hidup glamor, hedonis seperti para artis. Diajarkan cara cepat menghabiskan uang. Diajarkan cara menjauh dari Allah Ta'ala.
Ditambah lagi kebutuhan pokok harganya dilambungkan, mau jajan apa? Yang ada habis cuma buat ongkos jalan, dan dapur belum sempat mengepul.
Tidak seberapa yang diterima, tapi efeknya ke segala arah. Musim menjelang pemilu sajakah pembagiannya?
Bagaimana kemiskinan teratasi jika yang miskin tidak pernah diberi solusi untuk keluar dari kemiskinannya. Diberikan hiburan yang melenakan, bukan ilmu yang membuat tumbuh kedewasaan agar menjadi manusia yang tangguh menghadapi segala persoalan.
Nyatanya, kemiskinan tidak pernah diatasi melainkan dipelihara supaya tetap dalam kemiskinan. Diajarkan cara hidup glamor, hedonis seperti para artis. Diajarkan cara cepat menghabiskan uang. Diajarkan cara menjauh dari Allah Ta'ala.